Jumat, 23 April 2010

Angel Beats [PREVIEW]


Untuk hari ini gw mau bikin preview mengenai anime baru yang (denger-denger nih) lagi ngetren belakangan ini.
angel beats adalah anime terbaru 2010 ini yang sejak januari lalu beritanya sudah di gembar-gemborkan di berbagai majalah anime seperti newtype dan dengeki.

ok langsung aja previewnya.....

Sinopsis
Di dunia akhirat, para malaikat memperjuangkan nasib dan masa depan mereka. Yuri, pemimpin dari klan Shinda Sekai Sensen, memberontak melawan dewa yang menakdirkan dirinya dengan kehidupan yang tidak masuk akal.
Pada sisi lainnya, Tenshi, ketua dewan mahasiswa untuk dunia akhirat, bertempur melawan anggota SSS. anggota SSS menggunakan berbagai senjata untuk melawan para malaikat yang memanfaatkan kekuatan gaib.


Characters (sorry pake basa inggris)
Angel (天使)
Seiyuu : Kana Hanazawa

Angel is one of the two main female protagonists of the anime. In ordinary life, she is the student council president but in reality she is a genuine angel who took the appearance of a girl in ordinary world. The main plot of the anime revolves around her rivalry with Yuri.

Yuri (ゆり)
Seiyuu : Harumi Sakurai

Yuri, the leader of the Shinda Sekai Sensen, the rebellious fraction against the god who destined her to have an unreasonable life. She is one of the two main protagonist of the anime. She has a strong personality. She is the main rival of Angel.

Otonashi (音 無)
Seiyuu : Hiroshi Kamiya

Otonashi lost his memory in an accident and thus thinks his life has no meaning. Things start to change for him as the story progresses. He is the main male protagonist of the Angel Beats!

Hinata (日向)
Seiyuu : Ryohei Kimura

Hinata is a bright young guy and everyone likes him for his kindness. He is very popular to new students as he has a helping attitude towards his juniors and newcomers at school.

dan untuk download linknya di bawah ini,untuk saat ini baru 3 episode yang ada:
SEDOT 1
SEDOT 2
SEDOT 3

itu saja, sampai jumpa di review berikutnya ^^.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar